Jaket Denim Pria untuk Mendukung Tampil Lebih Kece dan Fashionable

  • FloralHome
  • Apr 05, 2022

Jaket denim pria menjadi salah satu fashion yang banyak digunakan untuk menunjang penampilan lebih kece. Jaket tidak hanya berfungsi sebagai penghangat tubuh namun juga mendukung untuk tampil keren saat keluar rumah.

1. Emoline Jaket Pria Young Blue Sandwash

Pilihan jaket yang dapat digunakan oleh pria dengan bahan denim. Produk jaket dari Emoline ini memiliki kualitas tinggi sebagai produk lokal Indonesia.

Bahan yang digunakan ini sudah washing dengan ketersediaan warna sandwash biru dan hitam. Jaket denim mampu mendukung penampilan kamu lebih fashionable.

2.  Hipster Jaket Jeans Pria

Salah satu jaket yang cukup rekomended untuk pria yakni hipster jaket jeans. Long sleeves jaket dengan mengusung desain trendy.

Jaket ini menyematkan detail tambahan berupa pointed collar, front zipper opening dan front flap pockets. Bahan yang digunakan untuk jaket ini adalah bajatex denim.

3. Jaket Jeans Denim Papago Green Army Pria

Jaket denim yang bisa menjadi rekomendasi yakni jeans demim papago green army. Jaket denim ini menggunakan bahan jeans premium yang lembut dan tebal sehingga hangat saat dikenakan.

Jaket dapat dijadikan sebagai outer untuk penggunaan sehari-hari ataupun sebagai jaket naik motor. Kesan yang diberikan sangat simpel dan casual ketika digunakan.

4. FTS Trendy Jaket Jeans Pria

Pilihan jaket untuk pria cukup banyak dan bisa menyesuaikan dengan model dan juga warna. Salah satunya FTS trendy jaket jeans pria dengan warna yang tidak mudah luntur meskipun digunakan berkali-kali.

Bahan dari jaket cukup tebal dan tidak berbulu dalam penggunaan lama. Bahan yang digunakan pun berkualitas baik sehingga nyaman untuk dikenakan.

5. SP Washing Jaket Jeans Pria

Long sleeves jaket dengan desain sangat comfy yang telah dilengkapi pointed collar dan front button opening. Fitur tambahan yang disediakan pada jaket antara lain 2 side pocket, 2 flat pocket dan juga button of cuff.

Sementara itu bahan yang digunakan yakni denim bajatex dengan kualitas tinggi. Tidak heran jika jaket yang satu ini nyaman dikenakan untuk berbagai aktivitas.

Demikianlah beberapa daftar jaket denim pria yang bisa menjadi rekomendasi untuk kamu. Bahannya yang tebal membuat jaket ini sangat cocok digunakan untuk naik motor.

Related Post :